Function adalah sekumpulan instruksi yang dirancang untuk melakukan tugas tertentu secara otomatis.Dalam database, Function sering digunakan untuk menghitung, memproses, atau mengembalikan nilai tertentu, seperti menghitung jumlah barang dengan SUM() atau COUNT(). Soal 1. Buat function untuk menghitung jumlah barang dari semua data barang. 2. Buat function untuk menghitung jumlah barang dari semua data barang, tambah 1 parameter untuk batas stok. Jadi Count data yang stok nya dibawah inputan.
PENGERTIAN VARIABEL
Variabel adalah tempat menyimpan sebuah data,penamaan variabel harus mengikuti aturan tertentu, misalnya tidak boleh diawali dengan angka, harus menggunakan huruf atau underscore, dan tidak boleh menggunakan kata kunci atau reserved word. Variabel dapat dideklarasikan dengan menentukan tipe data yang akan disimpan atau bisa juga dengan menentukan tipe data secara otomatis.
Tipe data adalah atribut yang menentukan jenis atau format dari sepotong data dan memberikan informasi ke sistem komputer bagaimana menafsirkan nilainya. Dalam dunia pemrograman, tipe data digunakan untuk menentukan tipe nilai dari variabel dan operasi pada sebuah objek. Tipe data memastikan data disimpan dalam format yang benar dan nilai properti seperti yang diharapkan. Terdapat beberapa jenis tipe data dalam pemrograman komputer seperti numerik, string, dan boolean. Aplikasi basis data juga membutuhkan tipe data untuk memproses input data.
Berikut beberapa macam jenis tipe data pada phyton :
Tipe data (int) atau interger
adalah tipe data yang terdiri atas bilangan bulat dan angka angka
Tipe data (float)
adalah tipe data yang dapat menyimpan angka-angka yang berupa desimal
Tipe data (str) atau string
Tipe data yang bisa kita angka, huruf, dan karakter lainnya
Tipe data boolean (bool)
adalah tipe data yang hanya berisikan data benar atau salah (true or false).
Komentar
Posting Komentar